How to Make Tasty Sup Ayam Jamur

Sup Ayam Jamur.

Sup Ayam Jamur You can cook Sup Ayam Jamur using 16 ingredients and 3 steps. Here is how you achieve that.

Ingredients of Sup Ayam Jamur

  1. You need 50 g of ayam fillet, potong kotak2 kecil.
  2. You need 1 buah of wortel, iris tipis.
  3. It's 1 bonggol of kembang kol.
  4. You need 1 bungkus of jamur kuping.
  5. It's 1 btr of telur, kocok.
  6. You need of Bumbu dasar: (sesuai selera).
  7. It's 2 siung of bawang merah, iris tipis.
  8. You need 1 siung of bawang putih, iris tipis.
  9. You need 1 sdm of garam.
  10. It's 1 sdm of kaldu jamur.
  11. You need 1/4 sdt of merica.
  12. It's 1 sdm of gula pasir.
  13. You need 1 sdt of minyak ikan.
  14. You need 1 sdm of saus tiram.
  15. It's 1 sdm of minyak untuk menumis.
  16. You need 3 gelas of air (secukupnya).

Sup Ayam Jamur instructions

  1. Tumis bawang merah dan bawang putih sampai berubah warna. Masukan potongan fillet ayam, aduk2 sampai berubah warna, kemudian tambahkan minyak ikan dan saus tiram. Aduk2 kembali.
  2. Masukan wortel, aduk2 sebentar. Kemudian tambahkan air (bisa pakai air kaldu ya mom). Tunggu sampai air mendidih..
  3. Kemudian masukan kembang kol dan jamur. Masukan garam, kaldu jamur, gula, merica. Aduk2, koreksi rasa ya mom... Terakhir, masukan kocokan telur, aduk2 sampai telur matang. angkat dan sajikan..

Comments

Popular posts from this blog

Recipe: Yummy Cemilan (otak-otak ala korea penthouse)

Recipe: Perfect Wedang uwuh (secang)

How to Prepare Tasty Pudding vla Milk Cheese